Kekerasan memang kerap sekali terjadi di lingkungan sekolah, namun apa yang dilakukan seseorang untuk mencelakakan orang lain hendaknya di cegah ataupun di hindari , supaya apa yang akan menyebabkan konflik antar kelompok tidak terjadi. Namun seperti apa yang diharapkan belum tentu seperti apa yang semestinya , seperti kasus seorang pelajar yang di lansir oleh
SUARANTB.com (16 juni 2017). Salah satu warga Gadung mas kecamaran Sakra Barat , Abdul Ghani Makhruf melapor ke pihak sekolah dimana tempat putrinya mengenyam bangku sekolah yang baru menduduki kelas 10 di SMAN 3 Selong. Abdul menuturkan bahwa putrinya yang bernama hefiza telah mendapat pukulan beberapa waktu lalu oleh teman laki – lakinya yang atas nama R.
KEMBALI KE ARTIKEL