Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi Pilihan

Andakah Penikmat Breathtaking Quality Life?

29 Maret 2016   12:19 Diperbarui: 29 Maret 2016   13:23 527 10
Ijinkan saya memulai dari salah dua hobiis umum, hobiis yang saya dan suami saya tekuni saat ini. Trekking dan memancing.  Kegiatan trekking saya akrab dengan perburuan foto saat fajar menjelang pun saat tenggelamnya. Berpacu dengan resiko kabut yang menutupi batas pandang dus membuat hasil foto lanskap atau sunrise juga sunset tak maksimal. Demikian juga ketika suami saya lakukan hobiis mancingnya. Selekas mungkin abadikan momen strike ikan dari sekian teknik memancing yang dilakukannya, atau sekadar rekam spot mancingnya untuk nantinya disharing ke komunitas. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun