Cabang Pulo Bambu merupakan sebuah kampung kecil yang terletak di Kabupaten Bekasi, tepatnya di Kecamatan Sukakarya, Desa Suka Indah. Kampung kecil yang dimana penduduknya mayoritas beragama Islam, akan tetapi banyak penduduknya yang masih mempercayai hal mistis. Meski ini kampung kecil, tapi kampung ini memiliki cerita yang cukup menarik, maka dari itu saya membahas asal usul Cabang Pulo Bambu.Â
KEMBALI KE ARTIKEL