Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Pabrik Batu Kapur Menyebabkan Kerusakan Alam di Kecamatan Plumpang Kabupaten Tuban

6 Juni 2021   17:00 Diperbarui: 6 Juni 2021   17:03 1160 1
Banyak dalam masyarakat sekitar tidak menjaga kelestarian lingkungan contohnya adalah adanya kerusakan lingkungan. Seharusnya manusia berhati-hati dalam mengelola sumber daya alam. Terutama terhadap lingkungan, ulah manusia yang dilakukan banyak menimbulkan rusaknya ekosistem yang ada di muka bumi ini. Limbah sisa kotoran yang dibuang sembarangan tanpa memikirkan dampak yang akan diakibatkan lingkungan dan makhluk lain. Lingkungan tidak begitu saja mendiamkan apa yang telah dilakukan oleh manusia yang tidak menjaga lingkungan, bencana alam yang timbul bisa jadi diakibatkan oleh perbuatan manusia yang tidak sesuai tempatnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun