Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi Pilihan

Jangan Pernah Mengajak Bicara Orang yang Memegang "Gadget", Ini Alasan dan Solusinya!

18 April 2018   12:24 Diperbarui: 18 April 2018   14:55 1001 0
Pernah  nggak sih ketika kamu serius mengajak berbicara atau bertanya sesuatu  pada seseorang yang sedang sibuk memegang handphone, dan kamu tidak  dihiraukan alias diabaikan begitu saja karena orang yang kamu ajak  bicara malah tetap fokusisasi pada layar handphone yang dipegangnya.  Sama sekali tidak mendengar apa yang kamu bicarakan meskipun kamu sudah  meninggikan suara sekuat halilintar. Atau ketika kamu menceritakan suatu  hal, panjaaang lebaaar tinggiiii dan berapi-api eh orang yang kamu ajak  bicara jangankan menyahut atau menanggapi celotehanmu, menolehpun  tidak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun