Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Artikel Utama

Ladang Berpindah Orang Papua, Menjaga Alam dan Ketahanan Pangan

3 Februari 2018   16:30 Diperbarui: 3 Februari 2018   20:22 3591 6
Kebanyakan pemerhati lingkungan dan pertanian modern -- ladang berpindah pasti merusak lingkungan. Namun, masyarakat Papua justru sebaliknya untuk melestarikan alam. Dibuktikan di provinsi 70% bukit dan pegunungan itu jarang sekali terjadi peristiwa tanah longsor dan banjir yang besar. Alam tetap lestari. Di sinilah Papua adalah paru-paru yang mensuplai oksigen dunia. Memang pernah terjadi banjir bandang di Wasior Papa Barat tahun 2009 lalu, tapi bukan disebabkan oleh perladangan berpindah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun