Jika diibaratkan, maka komunikasi adalah bagaikan darah dalam tubuh, ia hidup dan menghidupkan, gerak dan menggerakan. Kematian akan terjadi jika darah berhenti mengalir. Demikian juga dengan k0munikasi dalam suatu organisasi, komunikasi harus dibuat dan dirancang secara baik dan terarah. sehingga memungkinkan terjadinya pembelajaran demi merealisasikan tujuan. Komunikasi seperti itu dapat ditetapkan dalam bentuk kegiatan-kegiatan yang terkendali.Â
KEMBALI KE ARTIKEL