Moderat merupakan sebuah kata sifat, turunan dari kata Moderation, yang berarti tidak berlebih-lebihan atau berarti sedang. Dalam Bahasa Indonesia, kata ini kemudian diserap menjadi moderasi, yang dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) didefinisikan sebagai pengurangan kekerasan, atau penghindaran keekstriman.
KEMBALI KE ARTIKEL