Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa Universitas Negeri Malang Menjadi Pionir Pengabdian Masyarakat, Mengajar Mengaji di TPQ Lokal

28 November 2023   19:00 Diperbarui: 28 November 2023   19:04 235 0
Malang, 13 November 2023 - Mahasiswa Universitas Negeri Malang kembali turun ke masyarakat membanggakan melalui program pengabdian masyarakat yang dilakukan oleh sejumlah mahasiswa. Kali ini, mereka memilih untuk fokus pada pendidikan agama dengan mengajar mengaji di salah satu Taman Pendidikan Al-Qur'an (TPQ) lokal, yaitu TPQ Baiturrohmah yang terletak di daerah Kotalama, Malang.Program ini bukan hanya sekadar bentuk kegiatan sosial, tetapi juga mencerminkan komitmen mahasiswa Universitas Negeri Malang dalam memberikan kontribusi positif kepada masyarakat. Melalui pengajaran mengaji, mereka berharap dapat meningkatkan pemahaman agama dan nilai-nilai spiritual di kalangan anak-anak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun