Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature Pilihan

Burung-burung Penghias Kampung

23 April 2020   21:51 Diperbarui: 23 April 2020   22:01 497 3
Sama seperti burung kuntul atau burung belekok. Rasanya, jika kemarau tiba mereka tidak menampakan diri di dekat rumah saya. Justru, mereka menjadi hiburan bagi petani ketika lelah bekerja sampai tengah hari.

Kalau sudah petang, burung cekakak masih mencari ikan di sekitar kolam. Mereka adalah "pencuri" handal. Anak ikan mujair nampaknya adalah kesukaannya. Kelakuannya mirip si burung Raja Udang lain dengan ukuran lebih kecil, di kampung saya disebut "manuk beusi".

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun