Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pencegahan Stunting pada Anak, Mahasiswa KKN A Kel-2 Melakukan Sosialisasi di Desa Keret

14 Maret 2024   21:56 Diperbarui: 14 Maret 2024   22:05 508 0
Sebagai salah satu program kerja Utama KKN serta untuk menyadarkan akan pentingnya kesehatan pada masyarakat. Mahasiswa KKN Alternatif kel-2  Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (UMSIDA)  selenggarakan sosialisasi pencegahan stunting anak di Desa Keret, Krembung, Sidoarjo pada Kamis, 7 Maret 2024.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun