Delegasi mahasiswa dari Kelompok Studi Ekonomi Islam Center for Islamic Economics Studies Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya (KSEI CIES FEB UB) kembali menunjukkan prestasi mereka dengan meraih 7 penghargaan dalam ajang Temu Ilmiah Nasional XXIII Forum Silaturahim Studi Ekonomi Islam (TEMILNAS XXIII FoSSEI) yang berlangsung pada Rabu-Sabtu (21-24/8) di UIN Raden Intan Lampung. Prestasi ini tidak hanya menambah daftar panjang pencapaian akademik UB, tetapi juga menegaskan dominasi KSEI CIES FEB UB yang berhasil menjadi juara umum dalam kompetisi tersebut.
KEMBALI KE ARTIKEL