Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Perpisahan Tim KKN 25 UINSU dengan Siswa dan Guru SD Negeri 02 Tanjung Seri

28 Agustus 2024   15:07 Diperbarui: 28 Agustus 2024   15:08 56 0
Tanjung Seri, 24 Agustus 2024 --- Pada hari Sabtu, 24 Agustus 2024, Tim Kuliah Kerja Nyata (KKN) 25 Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) mengadakan acara perpisahan yang penuh makna dengan siswa dan guru SD Negeri 02 Tanjung Seri. Acara ini menandai berakhirnya masa tugas tim KKN di sekolah tersebut dan menjadi momen penuh haru.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun