Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Tim KKN 25 UINSU Bantu Memasak Keripik Pisang dan Ubi di Rumah Ibu Kepala Dusun Tanjung Seri

28 Agustus 2024   10:22 Diperbarui: 28 Agustus 2024   10:50 46 0
Tanjung Seri, 21 Agustus 2024 --- Pada Rabu pagi, 21 Agustus 2024, Tim KKN 25 Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat dengan membantu proses memasak keripik pisang dan ubi di rumah Ibu Kepala Dusun Tanjung Seri. Kegiatan ini merupakan bagian dari dukungan tim terhadap pengembangan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) lokal di desa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun