Dalam kegiatan pendidikan di sekolah, entah itu jenjang sekolah dasar hingga menengah atas tentu terdapat berbagai macam model pembelajaran di dalamnya. Beragamnya model pembelajaran tersebut dipengaruhi oleh kondisi dari peserta didik, kurikulum yang dipakai, materi yang diajarkan dan inovasi dari guru itu sendiri. Model pembelajaran yang beragam itu membuat kegiatan pembelajaran di sekolah menjadi lebih menarik dan juga asyik.Â
KEMBALI KE ARTIKEL