Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ramadan

Yuk Lihat Tips Supaya Tetap Produktif di Bulan Ramadhan

27 Maret 2023   11:53 Diperbarui: 27 Maret 2023   11:59 888 1
Secara umum produktivitas memiliki definisi yaitu suatu kemampuan yang dimiliki oleh setiap individu, sistem maupun perusahaan dalam hal menghasilkan apa yang mereka ingin gapai dengan menggunakan sumber daya secara efektif dan efisien. Sedangkan produktivitas menurut Henny Kuswanti Darianto, produktivitas yaitu suatu konsep yang mencerminkan hubungan antara hasil produk dan sumber daya yang dibutuhkan untuk mencapai hasil yang diinginkan. Dalam hal ini produktivitas bisa dilakukan setiap saat demi tercapainya efisiensi waktu dalam mengerjakan suatu kegiatan termasuk pada bulan Ramadhan, biasanya tidak sedikit juga orang selama puasa justru menghabiskan waktunya dengan tidur dan tidak melakukan aktivitas apa-apa. Maka dari itu berikut adalah tips produktif yang dapat anda lakukan selama bulan Ramadhan agar keseharian anda di bulan puasa juga bisa berwarna:

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun