Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pria Pembela Hak Perempuan : Dedikasi Kaum Pria untuk Memajukan Hak Perempuan di Pemerintahan

17 November 2024   18:56 Diperbarui: 17 November 2024   19:17 66 1
Seperti yang kita ketahui bahwasanya pembela dan/atau pejuang hak kaum perempuan khususnya pada sektor pemerintahan sendiri sering ataupun lazimnya dilakukan oleh kaum perempuan itu sendiri. Tetapi hal ini tidak menutup kemungkinan bahwa pembela hak kaum perempuan terkhususnya pada sektor pemerintahan dilakukan oleh para kaum pria. Maka dari itu pada artikel ini saya akan membahas tentang beberapa nama atau tokoh dari kalangan pria yang juga ikut untuk memperjuangkan hak-hak dari kaum perempuan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun