Mahasiswa Program Studi Ilmu Politik di UIN Ar-Raniry akan menyelenggarakan acara Stadium General dengan tema " Eksistensi Partai Politik Lokal di Pilkada Aceh 2024" pada 8 November 2024. Dalam acara ini, mereka akan menghadirkan dua narasumber yang sangat kompeten, yaitu Sayed Nazar Al-Habsyi dari Partai Aceh Sejahtera (PAS) dan Fajran Zain dari Partai Aceh (PA). Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk memberikan edukasi kepada mahasiswa mengenai kontribusi partai politik lokal di Pilkada Aceh serta untuk menjaga stabilitas dalam persaingan antar partai politik dalam konteks pemilihan ini.
KEMBALI KE ARTIKEL