Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Tugas Resensi

25 Oktober 2023   11:18 Diperbarui: 25 Oktober 2023   11:20 166 0
Resensi
1. Judul buku     : JANGAN PROTES PADA PROSES (Renungan-Renungan Inspiratif Tentang Kehidupan)
2. Identitas buku
-Judul : JANGAN PROTES PADA PROSES (Renungan-Renungan Inspiratif Tentang Kehidupan)
-Penulis : HAMDY  M.ZEN
-Penerbit : DEEPUBLISH
-Tahun terbit : 9 JANUARI  2019
-ISBN : 9786232092921, 6232092929
-Jumlah halaman : 197
- harga buku : Rp.76.000.00
3. Sinopsis : buku tersebut menceritakan tentang Renungan-Renungan Inspiratif Tentang Kehidupan seperti membahas tentang hakikat berpendidikan, membahas tentang hakikat hidup, dan membahas tentang arti perbedaan juga membahas tentang eksistensi manusia.
Nasihat indah orang tua kita di atas, memerintahkan kepada kita untuk sekolah, biar kelak menjadi orang bijak. Itulah sebabnya sehingga hampir semua orang tua, bgar kita sesegera mungkin untuk mengenyam (masuk ke dalam) yang namanya dunia pendidikan. Kenapa? Ya karena untuk menjadi manusia yang betul-betul manusia adalah dengan cara atau melalui lembaga pendidikan itu sendiri, atau yang biasa dikenal dengan SEKOLAH
Sesungguhnya kita yang telah melewati jembatan pendidikan harus menjadi teladan/contoh yang baik bagi mereka yang belum sempat melewati jembatan itu. Karena tanpa disadari, kita yang sudah melewati jembatan pendidikan tersebut, dengan sendirinya, kita telah menjadi panutan bagi yang lain.
Kelebihan
Kelebihan dari buku ini yakni terletak dari cara penyampaian bahasa tulisan yang begitu khas dan menawan, dan juga didalam buku ini cocok untuk dijadikan motivasi hidup.
Kekurangan
Kekurangan nya ialah terletak pada pengaburan waktu, tempat, dan nama tokoh dalam buku tersebut, dan juga tidak berwarna jadi kurang menarik untuk di pandang.

Kesimpulan
Buku ini sangat cocok di baca, apalagi buat para remaja, karena buku ini mengandung motivasi- motivasi yang sangat bermanfaat. Buku ini juga bisa anda baca kapan dan dimana saja.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun