Program MBKM Magang Industri di UPT Pelabuhan Perikanan Provinsi Kalimantan Barat: Membuka Peluang bagi Mahasiswa Kelautan dan Perikanan
23 Juli 2024 13:36Diperbarui: 23 Juli 2024 14:292730
Pelabuhan perikanan tidak hanya menjadi titik penting dalam distribusi hasil perikanan, tetapi juga sebagai pusat pertumbuhan bagi industri perikanan di Indonesia. Di Provinsi Kalimantan Barat, UPT Pelabuhan Perikanan berperan penting dalam menghubungkan sumber daya perikanan dengan pasar global. Untuk memperluas wawasan mahasiswa dan mempersiapkan mereka menghadapi tantangan industri, Program MBKM Magang Industri telah diluncurkan.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Akun Terverifikasi
Diberikan kepada Kompasianer aktif dan konsisten dalam membuat konten dan berinteraksi secara positif.