Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Mahasiswa KKN MD-04 BKB UNUSIA Berkolaborasi Dengan KUA Cibungbulang dalam Program Sosialisasi Pencegahan Pernikahan Dini di SMAN 1 Cibungbulang

21 September 2024   09:30 Diperbarui: 21 September 2024   09:39 117 0
BOGOR, 19 September 2024 - Untuk meningkatkan kesadaran remaja akan pentingnya pendidikan dan menekan angka pernikahan dini di Desa Cibatok 2, mahasiswa KKN UNUSIA MD-04 bekerja sama dengan KUA Cibungbulang mengadakan sosialisasi pencegahan pernikahan dini. Kegiatan ini tidak hanya bertujuan memberikan dampak positif bagi siswa SMAN 1 Cibungbulang, tetapi juga mengubah cara pandang mereka tentang pentingnya pendidikan untuk masa depan dan cita-cita mereka.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun