Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pentingnya Kesehatan Jiwa bagi Al- Farabi

28 Desember 2022   10:12 Diperbarui: 28 Desember 2022   10:28 139 0
Al-Farabi sangat memperhatikan keberadaan jiwa dalam kaitannya dengan daya pikir, menurutnya jiwa berada dalam tubuh manusia dan berasal dari sepuluh kepala..
Dalam persoalan jiwa ini, Al-Farabi mencoba merangkum pendapat Plato dan Aristoteles. Menurut Plato, jiwa berbeda dengan tubuh, ia merupakan substansi spiritual. Sedangkan menurut Aristoteles, jiwa adalah salah satu bentuk tubuh. Dalam hal ini, Al-Farabi mencoba mencari kompromi antara dua pendapat berbeda tersebut di atas. Menurutnya, jiwa adalah substansi itu sendiri dan bentuk dalam hubungannya dengan tubuh.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun