Mohon tunggu...
KOMENTAR
Vox Pop Pilihan

Pasifnya Pergerakan Mahasiswa: Ketika Kampus Tak Lagi Menjadi Benteng Perlawanan

25 Agustus 2024   18:59 Diperbarui: 25 Agustus 2024   19:04 201 3
Sebagai mahasiswa, saya menyaksikan dengan cemas bagaimana semangat pergerakan di kalangan mahasiswa meredup. Kampus-kampus yang dulu menjadi pusat penggodokan ide dan perlawanan kini sepi dari gaung aksi. Apakah mahasiswa hari ini lupa pada sejarah yang pernah mereka tulis? Ataukah mereka terlalu nyaman dalam ketidakpedulian, menjadi penonton di tengah panggung besar penuh ketidakadilan?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun