Yogyakarta - Mahasiswa pendidikan bahasa Inggris merasakan penurunan kualitas pendidikan akibat kelas daring, setelah setahun virus Corona muncul. Mahasiswa beranggapan bahwa kelas daring adalah solusi terbaik selama masa pandemi, tetapi hal ini tidak dapat berkelanjutan untuk waktu jangka panjang. Ketidakefektifan belajar, keterbatasan sarana, dan metode pembelajaran yang membosankan menjadi masalah besar bagi mahasiswa selama kelas daring.
KEMBALI KE ARTIKEL