Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Classical Test Theory dan Item Response Theory

17 Maret 2023   22:01 Diperbarui: 17 Maret 2023   22:15 1666 2
Teori Tes Klasik atau Classical Test Theory (CTT) adalah salah satu pendekatan yang digunakan dalam dunia pengukuran psikologis. Teori tes klasik juga dikenal sebagai teori skor murni. Hal ini terkait dengan fokus teori tes klasik, yang ingin melihat skor murni dari hasil yang terlihat. Teori ini dikembangkan oleh Charles Spearman pada tahun 1904 dan masih digunakan sampai sekarang. Spearman mengembangkan CTT dengan menggabungkan konsep error dan korelasi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun