Idul adha dengan segala hiruk pikuk nya, merupakan salah satu momen yang sangat ditunggu oleh seluruh umat muslim salah satunya di Indonesia. Momentum ini dimaksimalkan oleh beberapa masyarakat untuk menebar kebermanfaatan dengan mengkurbankan hewan terbaiknya untuk dibagikan pada mereka yang berhak menerimanya. Maka seharusnya Idul Adha merupakan momentum dimana kita semua merasakan dan merekonstruksikan kembali indahnya modal sosial di lingkungan masyarakat desa maupun kota. Namun terdapat beberapa keluarga yang justru merasakan sebaliknya.
KEMBALI KE ARTIKEL