Dewasa ini, perkembangan teknologi meningkat dengan signifikan. Hal tersebut ditandai dengan perpindahan dari Era Revolusi Industri 4.0 menuju Era Society 5.0. Menurut pengertian dari Euis Sri Nurhayati dan Luki Wijayanti (2023), Society 5.0 adalah berbagai macam teknologi digital yang digunakan untuk kebutuhan industri dan kebutuhan hidup manusia dalam kesehariannya, contoh produk Society 5.0 sendiri adalah IoT, Artificial Intelligence, Aurgmented Reality (AR), dan robot. Dalam mencapai tahap tersebut, tentu melalui perkembangan teknologi terlebih dahulu, contoh perkembangan teknologi yang telah ditemukan dan masih digunakan sampai sekarang adalah media sosial.
KEMBALI KE ARTIKEL