Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Mengintip Peluang Pendidikan Nonformal: Sudahkah Kita Maksimalkan Potensinya?

8 Juli 2024   19:00 Diperbarui: 9 Juli 2024   08:40 184 18
Pendidikan formal dan nonformal memiliki peran penting dalam mengembangkan sumber daya manusia Indonesia. Pendidikan formal diperoleh dari sekolah formal, seperti pendidikan dasar, menengah, dan perguruan tinggi yang memiliki kurikulum standar. Sedangkan pendidikan nonformal mencakup berbagai jenis pendidikan informal yang tidak diatur oleh program formal, seperti seminari, workshop, magang, kursus, dan pelatihan profesi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun