Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

SNBT dan SNBP Menuai Pro dan Kontra

30 Juni 2023   19:12 Diperbarui: 30 Juni 2023   19:14 679 0
Pada awal tahun 2023, Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi resmi  mengganti nama Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) dan Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) menjadi Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) dan Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP). Perubahan nama ini juga terpaut dengan perubahan sistem seleksi kedua jalur tersebut. Perubahan tersebut tidak sedikit menuai pro dan kontra dari masyarakat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun