Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Mengisi Keterbatasan Pendidikan di Era Disrupsi

23 November 2021   21:22 Diperbarui: 2 Desember 2021   12:07 403 0
Perkembangan zaman yang semakin maju menjadikan beberapa pendidikan terhalangi oleh keterbatasan, mulai dari pendidikan umum sampai dengan pendidikan Islami, tidak hanya memiliki kontribusi dalam membangun bangsa lebih baik lagi, pendidikan seharusnya juga mampu menyadarkan anak-anak bangsa agar termotivasi dalam menempuh pengetahuan dibidang akademik meski hantaman lingkungan yang terdapat disekitar seringkali menjadikan kita ikut dan terbawa susana mereka, jika lingkungan baik memang hasilnya juga baik, akan tetapi ketika sudah terkontaminasi dengan lingkungan yang buruk hasilnya tidak jauh dari kemunduran berfikir yang menjadikan rasa malas itu muncul.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun