Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Masa Depan Parkir: Efisiensi dan Tantangan Teknologi Parkir Otomatis

26 November 2024   12:13 Diperbarui: 26 November 2024   12:18 29 0
         Teknologi parkir otomatis atau Automated Parking System adalah inovasi yang sedang berkembang pesat dalam dunia dengan mobilitas yang lebih modern . Sistem ini memungkinkan kendaraan diparkir secara otomatis tanpa bantuan pengemudi, melainkan menggunakan teknologi robotik dan sensor canggih yang dapat memindahkan mobil ke tempat parkir yang tersedia dengan rapih dan teratur. Di situasi saat ini, semakin terbatasnya ruang parkir di kota-kota besar, oleh karena itu teknologi ini menawarkan solusi yang sangat menjanjikan untuk membuat ruang parkir di kota-kota besar lebih efisien, meskipun tidak sedikit tantangan yang di dapat dari teknologi ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun