Nilai-nilai yang terkandung di dalam Pancasila dari dulu tidak pernah berubah, yang berubah hanyalah orang-orang yang menerapkan nilai-nilai Pancasila tersebut, di mana sudah mulai luntur karena perkembangan zaman. Pada Generasi Z saat ini mengalami pemudaran nilai-nilai Pancasila, nasionalisme serta patriotisme dalam jiwa mereka karena terlalu mengikuti arus perkembangan IPTEK yang semakin canggih, arus globalisasi, serta pergaulan bebas. Untuk itu perlu mengimplementasikan nilai Pancasila untuk mengubah perilaku mereka tersebut.Â
KEMBALI KE ARTIKEL