Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Pilihan

Rakyat Kecil di Tengah Instabilitas Sosial

4 Februari 2016   10:39 Diperbarui: 4 Februari 2016   14:48 148 0
Rupanya instabilitas ini memunculkan proses adu kekuatan di kalangan elite politik yang merasa lebih berhak menyelamatkan bangsa berpenduduk 270-an juta jiwa ini. Yang diincar umumnya takhta kekuasaan dan palu penentu keputusan di arena pengadilan. Kadang, metode untuk meluncur ke kursi kekuasaan bertentangan dengan perikemanusiaan. Tanah Air semakin makmur dan sekaya Indonesia menjadi objek rebutan sejumlah tokoh politik. Predikat bangsa indonesia sebagai “negara miskin” hanya mempermudah perolehan “dana pinjaman kekal” luar negeri dan pinjaman itu sering kali dijadikan lahan subur perwujudan pemegang roda pemerintahan. Tak heran pendulum politik akhir-akhir ini berusaha merebut hati rakyat banyak. Pasca pemilu serentak yang baru usai dan menjelang pemilu-pemilu mendatang, masing-masing elit politik berusaha untuk tidak menyakiti hati rakyat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun