Dalam kehidupan sehari-hari, pastinya setiap masyarakat selalu terlibat dengan anggaran keuangan. Untuk itu, perlu adanya pengetahuan mengenai Literasi Keuangan yang baik agar pengelolaan keuangan dapat berjalan dengan baik. Literasi Keuangan adalah pengetahuan dan keterampilan masyarakat dalam membuat keputusan dan kebijakan yang efektif dengan memanfaatkan seluruh sumber daya keuangan yang dimilikinya.
KEMBALI KE ARTIKEL