Mohon tunggu...
KOMENTAR
Foodie

Panen Durian di Kampung Salo Kabupaten Agam

20 Oktober 2022   10:08 Diperbarui: 20 Oktober 2022   10:07 309 0
𝙏&𝘼 𝘾𝙝𝙖𝙣𝙣𝙚𝙡- Musim panen durian mampu menggerakkan ekonomi masyarakat petani durian. Bagaimana tidak mempunyai 20 batang pohon durian bisa mengantongi rata-rata 1 juta rupiah bersih permalam jika ditunggui sendiri oleh pemilik kebun. Durian dijual langsung ke toke atau pengepul yang menjemput langsung ke kebun durian. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun