Mohon tunggu...
KOMENTAR
Diary Pilihan

Surat kepada Seorang Teman: Hidup Saja Tidaklah Cukup

22 Juni 2021   06:00 Diperbarui: 22 Juni 2021   06:19 310 23
Lima tahun telah berlalu dan selama itu pula kita berpisah. Dapat kusampaikan di sini bahwa dalam masa yang panjang itu, aku tak dapat melupakanmu dengan segala kenangan yang terukir. Terkadang, kenangan itu cukup menyakitkan untuk diungkit kembali.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun