Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bahasa

Istilah "Gendong" dalam Permainan Mobile Legends Bang Bang (Kajian Semantik)

30 November 2020   22:45 Diperbarui: 26 April 2021   14:52 10252 1
Game online atau permainan daring merupakan sebuah permainan yang menggunakan jaringan internet untuk sebuah permainannya. Permainan daring tersendiri banyak dimainkan oleh berbagai kalangan usia, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa sekali pun. Permainan daring yang paling popular dan memiliki peningkatan yang signifikan adalah game dengan kategori Moba atau pun penembak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun