Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Sosialisasi Pencegahan Bullying di SD Benda 03 Sirampog

24 Juli 2024   11:16 Diperbarui: 24 Juli 2024   11:24 60 0
Rabu, 24 Juli 2024 dilaksankan salah satu program Sekolah Ramah Anak Program tersebut antara lain, Sosialisasi Pencegahan Bullying untuk peserta didik kelas 1-kelas 6 SD Negeri Benda 03 Sirampog. Tujuan dari sosialisasi bullying yaitu untuk memberikan pemahaman kepada peserta didik mengenai bullying dan dampak perilakunya bagi pelaku maupun korban.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun