Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Lunturnya Rasa Cinta Air Generasi Muda Akibat Tergerusnya Budaya Asing

25 Juni 2024   21:38 Diperbarui: 25 Juni 2024   22:00 90 0
Mungkin kata-kata berikut tidak jarang kita dengar dalam kehidupan sehari-hari; drakor, K-Pop, thrifting , jastip. Terlebih lagi jika kita sering berinteraksi dengan generasi muda, kata-kata tersebut tersebut bukanlah sesuatu yang langka. Tentunya hal ini sangat dipengaruhi oleh globalisasi, sebuah proses yang mendunia dimana dalam proses terdapat saling tukar banyak hal salah satunya adalah budaya, namun dalam proses yang terjadi tersebut, bangsa yang tidak mempunyai pendirian dan kecintaan terhadap negaranya akan tergerus oleh bangsa-bangsa lain dan bahkan akan lebih mencintai bangsa lain dibandingkan dengan bangsanya sendiri, mulai dari gaya hidup, musik, makanan, pakaian, hiburan dan berbagai macam hal lainnya. Sebenarnya tidak ada yang salah untuk menyukai atau mengidolakan suatu hal, hanya saja jangan sampai kita menjadi sangat tergila-gila kepadanya dan mengagungkannya, sampai-sampai merasa apa yang kita miliki semuanya lebih rendah dan buruk dibandingkan dengan yang lainnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun