Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) menyelenggarakan kegiatan KKN pada tahun ini. Kegiatan KKN ini diikuti oleh sekitar 15 ribu mahasiswa dari UPI itu sendiri. Kegiatan KKN ini dilaksanakan selama sekitar 30 -- 40 hari dan minimal 120 jam kegiatan yang bisa dilaksanakan baik secara daring (online) maupun luring (offline). Kegiatan KKN yang diselenggarakan oleh UPI pada tahun ini berfokus kepada pemberdayaan Sustainable Development Goals (SDGs). Desa tanpa kemiskinan menjadi salah satu tema dari SDGs yang merupakan fokus dari kegiatan KKN tahun ini. Salah satu kelompok yang mengamil tema desa tanpa kemiskinan ini adalah kelompok KKN 110.
KEMBALI KE ARTIKEL