Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Langkah Meningkatkan Kematangan Emosi Sebelum Menuju Pernikahan

16 Mei 2023   09:50 Diperbarui: 16 Mei 2023   09:58 169 2
Pada hakekatnya manusia tidak dapat hidup sendiri (individu) sebab sudah menjadi kodrat manusia sebagai makhluk sosial. Allah menciptakan seluruh makhluk hidup dengan berpasangan baik manusia, tumbuhan, maupun hewan. Oleh karena itu seluruh makhluk hidup yang ada di permukaan bumi tidak bisa lepas dari perkawinan. Perkawinan atau pernikahan merupakan fitrah bagi seluruh makhluk hidup yang merupakan sunnatullah untuk keberlangsungan hidup mereka. Adapun dasar dan tujuan dari pelaksanaan perkawinan hal ini sebagaimana firman Allah subhanahu wa ta'ala dalam Quran surat ar-rum ayat 21. Selain itu menikah adalah sunnah Rasulullah sebagaimana yang terdapat dalam hadis yang artinya berbunyi: "Dari alqomah Dia berkata kami berdua bersama Abdullah lalu beliau menemui Utsman di mina dan beliau berkata maka nabi shallallahu alaihi wasallam bersabda kepada kami wahai sekalian pemuda barangsiapa di antara kalian yang memiliki kesanggupan untuk menikah maka hendaknya ia menikah maka sesungguhnya ia dapat menundukkan pandangan dan menjaga farji dan siapa yang tidak sanggup maka hendaknya ia berpuasa karena sesungguhnya puasa itu adalah benteng baginya" (HR. Muslim)

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun