Ketahanan keluarga menghadapi berbagai peristiwa hidup baik suka maupun duka dibumi tidaklah lepas dari dukungan sesama. Dalam budaya dan tradisi yang masih berlangsung dalam kehidupan keluarga atau masyarakat Batak di abad modern ini adalah kekerabatan keluarga. Â Inilah support sytem yang tetap aktual dan relevan. Â Nilai kekerabatan keluarga menyatu dalam perjalanan hidup keluarga Batak. Mereka adalah keluarga satu marga, satu bapa, satu kakek, satu nenek moyang. Â Mulai dari generasi pertama hingga generasi 15 bahkan ada yang sudah sampai generasi ke 17 dan 18 di marga tertentu dan nilai kekerabatan ini terus berkesinambungan.
KEMBALI KE ARTIKEL