Naluri belajar pada manusia sudah nampak jelas pada usia anak pra sekolah. Â Di usia anak sebelum memasuki pendidikan formal Sekolah Dasar keingintahuan mereka sangat tinggi. Â Selain sangat aktif berkegiatan, pada fase ini anak sangat cepat mempelajari segala sesuatu. Â Mereka belajar melalui apa yang diajarkan orangtua atau orang dewasa disekitarnya juga lewat kegiatannya dan pengamatannya di lingkungannya.
KEMBALI KE ARTIKEL