Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Paduan Suara (Koor) Dapat Meningkatkan Kesejahteraan Sosial

31 Mei 2023   09:00 Diperbarui: 31 Mei 2023   10:40 737 5
Jacques Launay dalam riset postdocotoralnya dibidang Psikologi Ekperimental Universitas Oxford memaparkan manfaat dari keterlibatan seseorang dalam kegiatan menyanyi secara berkelompok atau paduan suara.  Pada dekade terakhir nampak keterlibatan warga aktif dalam paduan suara semakin tinggi dibeberapa negara maju.  Fenomena meningkatnya peminat paduan suara di Inggris menjadi perhatiannya.  Diperkirakan sekitar 2.8 juta orang sudah mulah aktif di kegiatan paduan suara di Inggris.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun