Mahasiswa KKNT Unikama: Pembuatan Buku Sejarah Desa Glanggang sebagai Upaya Pelestarian Budaya
26 Oktober 2024 16:30Diperbarui: 26 Oktober 2024 17:22400
Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKNT) Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) tengah menyelesaikan proyek pembuatan buku sejarah desa yang telah mencapai sekitar 75%. Buku ini bertujuan untuk menjadi arsip dan dokumentasi yang memuat informasi penting mengenai perjalanan sejarah dan budaya masyarakat desa Glanggang.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Akun Terverifikasi
Diberikan kepada Kompasianer aktif dan konsisten dalam membuat konten dan berinteraksi secara positif.