Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Pengertian dan Tata Pelaksanaan Hak Angket dalam Pengawasan DPRD

21 April 2024   15:04 Diperbarui: 21 April 2024   15:21 94 1
Hak angket merupakan salah satu keistimewaan DPR (Dewan Perwakilan Rakyat) dalam menjalankan perannya dalam pengawasan dan pengendalian. Fungsi ini memungkinkan DPR untuk menyelidiki penerapan undang-undang atau kebijakan pemerintah yang dianggap berdampak besar dan penting bagi masyarakat, bangsa, dan negara, dan diduga melanggar peraturan yang berlaku.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun