Survei CSIS yang diumumkan Kepala Departemen Politik CSIS, Philips L Vermonte Minggu (1/12/2013) makin mengukuhkan posisi Jokowi sebagai kandidat Presiden RI 2014 mendatang. Jokowi tidak hanya didukung oleh pemilih PDIP, tetapi juga oleh pemilih Partai Demokrat (PD), Golkar, dan Gerindra.