Hari ini, saya mengawas Asesmen Sumatif Akhir Semester di MTsN 1 Bandar Lampung. Kegiatan berlangsung di ruang 6, kelas 8C. Pada sesi pertama mereka mengikuti mata pelajaran Bahasa Inggris, sedangkan pada sesi kedua mereka mengikuti pelajaran Al qur'an Hadits. Kegiatan asesmen berlangsung lancar, ada sedikit kendala di yaitu pada pelajaran al quran hadits, di beberapa  nomor soal ada yang diberi efek cetak tebal (bold) dan cetak miring (italic), namun tidak tampak di device yang digunakan oleh siswa.Â
KEMBALI KE ARTIKEL