Bandar Lampung, 24 Juni 2024 -- Suasana di MTsN 1 Bandar Lampung penuh semangat pagi itu. Di aula sekolah, Kepala MTsN 1 Bandar Lampung, Hartawan, S.Pd., MM, berdiri dengan senyum bangga di depan para siswa dan guru. Ia baru saja mengumumkan kabar gembira: Erdin, salah satu siswa terbaik mereka, berhasil lolos ke Olimpiade Sains Nasional (OSN) tingkat Provinsi dalam bidang IPS.
KEMBALI KE ARTIKEL