Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Penyelesaian Sengketa dalam Hubungan Tradisi Islam

16 Mei 2018   22:48 Diperbarui: 16 Mei 2018   22:50 563 2
Arbitrase berasa dari kata arbitrare (latin), arbitrage (belanda), arbitration (inggris) dan schiedspruch (jerman), yang berarti kekuasaan untuk menyelsaikan suatu menurut kebijaksanaan atau damai oleh arbiter atau wasit. Dan arbitrase adalah cara-cara penyelsaian hakim yang tidak terkait dengan berbagai formalitas, cepat dan memberikan keputusan karena dalam instansi terakhir. Nomor 30 tahun 1999 tentang arbitrase dan alternative penyelsaian sengketa perdata diluar peradilan umum yang di dasarkann pada perjanjian arbitrase secara tertulis oleh para pihak yang bersengketa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun